
Menurut Wikipedia Indonesia, petir atau halilintar merupakan gejala alam
yang biasanya muncul pada musim hujan, ditunjukkan dengan munculnya
kilatan cahaya di langit yang menyilaukan sesaat (kilat), kemudian
disusul dengan suara menggelegar (guruh). Perbedaan waktu kemunculan ini
disebabkan adanya perbedaan antara kecepatan suara dan kecepatan
cahaya. Prinsip dasarnya...